Jumat, 04 Maret 2016

SKL FISIKA UN 2016



1.       Membaca alat ukur (mistar, neraca micrometer, jangka sorong, stopwatch)
2.       Sifat sifat zat (gas, cair, padat) tapi bukan tabel.
3.       Menganalisis posisi benda berdasarkan konsep massa jenis, denan mempertimbangkan tingkat pembanding. (terapung, melayang, tenggelam)
4.       Pemuaian (semakin besar koefisien muai, semakin besar pertambahan panjang/luas/volume)
5.       Hukum 2 newton è a =
Soal nanti ditambah gaya geser dan gaya mengurangi gayanya.
6.       Disajikan data/cerita/pernyataan/gambar utnuk menentukan jenis GLB, GLBB atau keduanya.
7.       Menganalisis kegiatan yang termasuk usaha dan bukan usaha
8.       Kekekalan energy mekanik
Em = Ep+ Ek 
Ep = m.g.h
Ek  = m.v2
9.       Tuas
W x Lw = F x LF
10.   Tekanan hidrostatis
11.   Menghitung/memprediksi kecepatan
12.   Menghitung jarak/selisih waktu/ kecepatan bunyi pantul
S =
13.   Cahaya (ukuran lensa cacat mata miopi dan hipermetropi atau keduanya)
PH =  +   è dijadikan meter, kalau mau mudah 1 nya diganti 100, sehingga enggak perlu mengubah satuan.
PM = -  
14.   Listrik statis (bahan digosok dengan apa, jadi muatan apa, interaksi bagaimana)
15.  
LUPAKAN NGITUNG REKENING LISTRIK !
 
Energy listrik khususnya kombinasi daya
P2 = ()2  P1
16.   Listrik dinamis (GGL, tegangan jepit, kombinasi hambatan dalam {r} yang ditanyakan arus cabang)
17.   Menentukan ciri :
ð 
LUPAKAN TENTANG ROTASI, REVOLUSI, POSISI BULAN !!
 
Planet merah (mars)
ð  Asteroid (planetoid)
ð  Planet terbesar (jupiter)
ð  Planet cincin (saturnus)
ð  Komet
ð  Satelit
ð  Meteor
18.   Interaksi magnet

ð  Gosok, induksi, dan electromagnet.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar